Visi :

Menghasilkan tenaga Ahli Madya Kesehatan Lingkungan yang unggul dibidang pengelolaan air, kompetitif dan Islami yang terkemuka di SumateraTahun 2020.

Misi program studi

  1. Menyelenggarakan pendidikan DIII tenaga Kesehatan Lingkungan yang bermutu melalui penerapan kurikulum berbasis capaian pembelajaransesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
  2. Mengembangkan dan melakukan kegiatan riset dan kajian ilmiah serta inovasi di bidang pengelolaan air.
  3. Mengembangkan dan melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat.
  4. Mengembangkan kemitraan dengan berbagai institusi/lembaga yang berhubungan dengan Kesehatan Lingkungan.
  5. Menerapkan nilai-nilai islami dalam segala aktifitas civitas akademika.

 

Tujuan Program Studi DIII Kesehatan Lingkungan di rumuskan dalam bentuk :

  1. Menghasilkan lulusanteknisi sanitarian madya yang kompeten dan bersaing dalam bidang kesehatan lingkungan.
  2. Menghasilkan penelitian dosen dan mahasiswa di bidang kesehatan lingkungan terutama tentang pengelolaan air.
  3. Meningkatkan publikasi ilmiah dalam jurnal nasional terakreditasi dan internasional.
  4. Meningkatkan kegiatan pengabdian kepada masyarakatdibidang kesehatan lingkungan terutama tentang pengelolaan air
  5. Meningkatkan kerja sama dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dengan lembaga pemerintah dan swasta yang relevan
  6. Membudayakan nilai-nilai Islami kepada civitas akademika.

STRUKTUR ORGANISASI